News Update :
Home » » 2NE1 Menunjukkan Kalung dengan Inisial Member untuk Ulangtahun ke 3

2NE1 Menunjukkan Kalung dengan Inisial Member untuk Ulangtahun ke 3

Penulis : Thefeysture on Friday, May 18, 2012 | Friday, May 18, 2012




Untuk menghormati ulang tahun 2NE1 yang ke 3, kalung dengan inisial member pun diproduksi.

Pada tangga;l 18, 2NE1 Dara menulis di me2day nya, “Kalung ulang tahun ke 3! Kalung dibuat dengan inisial member. C + D + M + B = 2NE1,” Dara juga mencantumkan foto kalung tersebut.



2NE1 Park Bom menjawab, “Aku tidak percaya sudah 3 tahun. Kami memiliki kenangan bahagia maupun sedih. Aku yakin banyak foto yang sudah diambil bersama. Melihat tahun ini, kami diberkati dengan begitu banyak. Saya tidak akan melupakan tujuan saya.

Sesama artis YG Se7en juga menulis di twitternya, “Selamat kepada 2NE1 pada ulangtahunnya yang ke 3. Saya berharap 2NE1 akan lebih berkarismatik di masa depan. Selamat berjuang untuk Dara, CL, Black Jacks dan semua orang.”

Fans berkomentar,
“Saya berharap 2NE1 akan terus bersama hingga 30 tahun kedepan,”
“Aku berharap 2NE1 tidak pernah lupa akan warna sejati mereka,”
“Saya tidak sabar untuk album berikutnya. Selamat atas ulang tahun ke 3 anda,”

Selamat ulang  tahun 2NE1 dan Black Jacks!

Source + image: Dara‘s me2day, Star News via Nate
via@allkpop

Share this article :

0 komentar:

Post a Comment

 
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Copyright © 2014. ASIANFANSCLUB . All Rights Reserved.
Design Template by panjz-online | Support by creating website | Powered by Blogger